Regional
Ketua RT di Bekasi Serahkan Diri ke Polisi, Ngaku Khilaf Bacok Pria hingga Tewas
Published
4 tahun agoon
By
adminINFOKA.ID – Ketua RT di Bekasi, Jawa Barat, bernama Ahmad Sulaeman (43) menyerahkan diri ke polisi usai membacok seorang pria hingga tewas gegara sengketa tanah. Kanit Reskrim Polsek Pondok Gede Iptu Santri Dirga menyebut pelaku merasa khilaf.
“Saat korban udah terkapar pelaku langsung sadar dan merasa khilaf, seketika pelaku berniat untuk menyerahkan diri,” ucap Dirga dilansir dari detikcom, Minggu (22/11/2020).
Setelah menyerahkan diri, pelaku diinterogasi polisi. Pelaku mengaku tak bisa mengontrol diri saat membacok korban.
“Pelaku mengaku dia gelap mata saat membacok korban,” kata Dirga.
Polisi sudah menghentikan penyelidikan terhadap kasus ini. Dirga menyebut status kasus ini sudah naik ke penyidikan.
“Sudah tidak (ada perkembangan penyelidikan), karena status penyelidikan sudah kami tingkatkan menjadi penyidikan,” ungkap Dirga.
You may like
KPU Bekasi Terima Pendaftaran Pasangan Tri Adhianto-Bobihoe
Meriahkan Hari Kemerdekaan, BRI KC Bekasi Siliwangi Pakai Kostum Pejuang
LKPI: Mayoritas Masyarakat Akses Informasi Tentang Pilkada Bekasi dari Medsos
Polisi Tangkap 2 Pemuda yang Bacok Warga di Majalengka, Amankan Dua Senjata Tajam
KPU Kota Bekasi Pastikan Proses Coklit Telah Rampung
Asep Saepudin Dibunuh Istri dan Anak Dibantu Pacar di Bekasi, Ini Motif Pelaku
Pos-pos Terbaru
- Momen Haru Manajemen RS Hastien dan Keluarga Pasien Akhiri Kesalahpahaman
- Konsolidasi Jelang Pilkada Karawang, Ketua Golkar Jabar Tegaskan Jika Kader Melenceng Silahkan Keluar
- Diduga Tabrak Permenko Perekonomian Nomor 1/2023, Nasabah Keluhkan BRI Minta Jaminan Tambahan untuk KUR Dibawah Rp 100 Juta
- DPD Partai Golkar Gelar Rapat Konsolidasi Pemenangan Acep-Gina di Pilkada Karawang
- Generasi Milenial Dominasi Pemilih Pilkada Karawang