Connect with us

Regional

Di Tengah Sibuknya Berdemo, Tidak Lupa dengan Kewajiban Untuk Shalat Dzuhur

Published

on

KARAWANG – Penolakan pengesahan UU Cipta Kerja tidak hanya datang dari kalangan serikat pekerja, namun juga dari kalangan mahasiswa dan pelajar SMK/STM yang turut melakukan aksi demo besar-besaran di Kantor Pemkab Karawang, Kamis (8/10) siang.

Namun, ada pemandangan yang menarik dalam aksi demo yang diikuti ribuan mahasiswa dan pelajar tersebut. Ditengah sibuknya berdemo, beberapa pendemo melakukan shalat Dzuhur berjamaah.

Dari pantauan di lokasi, shalat Dzuhur berjamaah tersebut dilakukan di depan Kantor Pemkab Karawang.

Kemudian gabungan mahasiswa melakukan orasi di depan kantor pemkab. Mereka mendesak pemerintah dan DPR RI mencabut Omnibus Law dengan menerbitkan Perpu. (red)

Facebook

Pos-pos Terbaru

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement